Wednesday, February 23, 2022

Prajurit Yonarhanud 15/DBY memiliki cara yang unik untuk mengungkapkan kecintaan dan kebanggaannya terhadap seni budaya bangsa Indonesia warisan leluhur yaitu dengan menghidupkan kembali seni budaya karawitan






Prajurit Yonarhanud 15/DBY memiliki cara yang unik untuk mengungkapkan kecintaan dan kebanggaannya terhadap seni budaya bangsa Indonesia warisan leluhur yaitu dengan menghidupkan kembali seni budaya karawitan, Rabu 23 Februari 2022.


Letda Arh Cucuk merupakan salah satu Perwira yang diberi tugas tambahan oleh Komandan Batalyon Arhanud 15/DBY Letkol Arh Muda Setyawan, S.I.P. untuk melatih sekaligus sebagai Perwira Koordinator Ekstrakurikuler Seni Gamelan Karawitan Jawa Tengah.

.

.

.

.

@pussenarhanud

@kodam_diponegoro

#tniangkatandaratbersamarakyatmembangunbangsa

#tnimanggulanrakyat

0 comments:

Post a Comment